Botol bekas yang banyak sekali bisa kita temukan di sekitar kita bisa digunakan kembali untuk berbagai hal. Salah satunya untuk membuat aneka kerajinan tangan.
Aneka Kerajinan Tangan Dari Botol Bekas
Kerajinan tangan yang terbuat dari botol bekas pun banyak sekali variasi dan macamnya. Salah satunya adalah membuat kerajinan tangan dengan cara mewarnai botol bekas tersebut. Secara umum kita hanya butuh beberapa botol bekas dan cat beraneka warna.
Berikut ini ada beberapa ide contoh mewarnai botol bekas agar tampak lebih bagus, dan bisa digunakan kembali untuk berbagai hiasan.
Berikut ini ada beberapa ide contoh mewarnai botol bekas agar tampak lebih bagus, dan bisa digunakan kembali untuk berbagai hiasan.
Aneka Kerajinan Tangan Dari Botol Bekas Unik
Contoh Aneka Kerajinan Tangan Dari Botol Bekas
Berikut ini adalah beberapa contoh aneka kerajinan tangan dari botol bekas yang unik :